Anak Di Mata Nabi

Anak Di Mata Nabi

Anak Di Mata Nabi

Interpreter :

Ahmad Ghazali

Publisher :

Al Huda

Publish number :

1

Publication year :

2009

Publish location :

Jakarta

Number of volumes :

1

ISBN :

978-979-119-342-9

(0 Votes)

QRCode

(0 Votes)

Anak Di Mata Nabi

Memiliki keturunan adalah dambaan setiap orang tua. Tak jarang, meski penuh pertimbangan, pasangan suami-istri yang belum mempunyai anak selama bertahun-tahun terpaksa mengadopsi  anak. Harapannya, agar si istri terpancing untuk mengandung dengan hadirnya anak angkat. Sekadar punya anak, barangkalai lebih mudah dari mendidik dan mengasuh anak. Sebagai ajaran langit yang komprehensif, Islam memberikan tuntunan cara mendidik anak dalam berbagai ayat al-Quran dan riwayat hadis, mulai dari memilih pasangan yang baik hingga mendidik anak itu sendiri. Buku yang ditulis oleh seorang pakar hadis kontemporer dan pemerhati pendidikan, Muhammad M. Reyshahri (penulis buku: Elixir of Love: Senyawa Cinta dan Mizan al-Hikmah), mengajak pembaca untuk menelisik lebih dalam seputar ayat dan riwayat seputar pendidikan anak. Banyak kejutan yang akan kita temukan dalam buku Anak Di Mata Nabi ini, terutama dalam pendidikan etika dan akhlak sebagai wilayah keahlian beliau. Inilah kitab yang layak dikoleksi oleh para pemerhati dan pelaku pendidikan! Orang pintar tahu kitab yang benar!