Sosiologi Islam: Pandangan Dunia Islam dalam Kajian Sosiologi untuk Gerakan Sosial Baru
Sosiologi Islam: Pandangan Dunia Islam dalam Kajian Sosiologi untuk Gerakan Sosial Baru
Author :
Editor :
Interpreter :
Publisher :
Publish number :
2
Publication year :
2013
Publish location :
Yogyakarta
Number of volumes :
1
ISBN :
978-602-1602-02-7
(0 Votes)
(0 Votes)
Sosiologi Islam: Pandangan Dunia Islam dalam Kajian Sosiologi untuk Gerakan Sosial Baru
Sosiologi islam merupaka dilema terbesar sosiologi dan sejarah: pencarian faktor dasar dalam perubahan dan perkembangan masyarakat tiba-tiba berubah dan berkembang atau tiba-tiba hancur dan merosot? Faktor apa yang menyebabkan suatu masyarakat mengalami lompatan positif, mengubah secara total karakter, semangat, tujuan dan bentuknya disatu atau dua abad, dan benar-benar mengubah secara total karakter, semangat, tujuan dan bentuknya disatu atau dua abad dan benar-benar mengubah hubungan-hubungan individu dan sosial yang berlaku didalamnya. Buku ini tidak dimaksudkan untuk menawarkan pola sempurna tentang sosiologi Islam dan Syariati sendiri tidak menyatakan telah mengembangkan sebuah pola sempurna. Namun, dengan pikiran orisinal dan beraninya, dia mengemukakan sejumlah konsep yang benar-benar segar berkaitan dengan sosiologi Islam sebagai stimulus bagi pemikiran di kalangan Muslim. Pembahadan dalan buku ini: Konsep Manusia dan Pendekatan Memahami Islam, Pandangan Dunia Tauhid, Kajian Antropologi Tuhan-Manusia, Filsafat Sejarah, Dialektika Sosiologi, Konsep Ummah sebagai Tawaran Praktis